Indonesia resmi jadi runner-up dengan bawa pulang 333 medali di ajang SEA Games 2025 bawa pulang 333 medali Kontingen Indonesia secara resmi menutup partisipasi di SEA Games 2025 dengan prestasi membanggakan. Merah Putih finis sebagai runner up klasemen akhir perolehan medali setelah berhasil membawa pulang total 333 medali dari berbagai cabang olahraga. Capaian tersebut menegaskan…