Tag: OlahragaIndonesia


  • Timnas Futsal Evan Soumilena Terancam Absen di Piala Dunia

    Timnas Futsal Evan Soumilena Terancam Absen di Piala Dunia Kabar kurang menggembirakan datang dari Timnas Futsal Indonesia. Salah satu pemain kunci, Evan Soumilena, di kabarkan terancam absen di ajang Piala Dunia Futsal. Kondisi tersebut muncul setelah sang pemain mengalami masalah kebugaran yang cukup serius dalam beberapa pekan terakhir. Situasi ini tentu menjadi perhatian besar, mengingat…